Laman

Kamis, 20 Januari 2011

TENTANG DZIKIR

  

TENTANG DZIKIR   

Aqidah
TENTANG DZIKIR
A. Macam-macam Dzikir
1. Dzikir bil  Amal (Dzikir dengan perbuatan)
2. Dzikir Aqliyah (Tafakkur, Tadabbur)
3. Dzikir bil Lisan (Takbir, Tahmid, Tahlil, Tashbih, Istighfar, dsb)
4. Dzikir bil Qalbi  (Dzikir dalam hati).
Dzikir juga terbagi kepada:
- Dzikir `Aam (umum) seperti : Dzikir bil Amal dan Dzikir Bil Qalbi
Karena dilakukan oleh seluruh anggota
badan, termasuk hati.
- Dzikir Khash (khusus) seperti :  Dzikir bil Lisaan.
Karena hanya berkaitan dengan kalimat-
kalimat dzikir yang diucapkan
- Dzikir bil Lisaan  dilakukan dengan :
-Cara Siir (Hanya terdengar oleh sendiri)
-Cara Jahar (terdengar oleh sekelilingnya)
Dzikir bil Lisan juga ada yang :
- Ma`tsur : Bersumber dari al-Qur`an dan Sunnah
- Ghaer Ma`tsur : Bersumber bukan dari al-Qur`an dan Sunnah.
Sedangan menurut Syech Ibnu Qayyim al-Jauziyyah :
- Ada dzikir terhadap Asma dan Sifat Allah
- Ada Dzikir terhadap perintah dan larangan Allah serta hukum-
hukum-Nya.
B. Keutamaan Dzikir
1. Mendapat ketenangan hati (S.Ar-Ra`d : 28)
2. Selalu diingat oleh Allah (S.Albaqarah: 152)
3. Mendapat perlindungan Allah pada hari Kiyamat (HR.Bukhari)
4. Dapat melepaskan pengikat syaitan saat bangun tidur (HR.Bukhari)
5. Menjadikan hidup ini lebih hidup (HR.Bukhari)
6. Dapat melunakkan hati (Hr.Tirmidzi)
7. Menjauh dari api Neraka (HR.Turmudzi)
8. Diliputi rahmat Allah dan diberkahi ketenangan (HR.Tirmidzi).
C. Objek Dzikir
1. Dzikrullah /mengingat Allah (S.Al-Ahjab:41)
2. Dzikrul Maut/mengingat mati (HR.Ibnu Majjah)(HR.Tirmidzi).
3. Dzikrul Adzab/mengingat adzab Allah (S.Al-Baqarah:48)
(S.Al-An`am:15).
D. Rahasia sebuah Istighfar
1. Pembuka Pintu Rejeki (HR.Ibnu Majjah)
2. Pembuka Pintu Syurga (HR.Bukhari)
3. Penghapus Dosa dan Kesalahan (S.Ali-Imran:135)(S.An-Nisa:110)
4. Mengurangi Siksa Akhirat (S.Al-Anfaal:33)
5. Meninggikan Derajat di sisi Allah (HR.Ahmad)(HR.Tirmidzi)
6. Membersihkn Hati (HR.Tirmidzi)
7. Memberikan Kekuatan yng luar biasa (S.Huud:52)(S.Huud:3).
E. Dzikir untuk Mewujudkan Hati yang Tenang
1. Sikap positif thingking (berfikir positif) terhdap masalah yang dihadapi
(HR.Bukhari Muslim)
2. Menerima Ketetapan Allah (S.Ar-Ra`du:11)
3. Ikhlash dalam bekerja (HR.Baihaqy)
4. Percaya diri dalam menghadapi berbagai persoalan hidup (Optimisme)
(HR.Turmudzi)
F. Etika Dzikir
1. Thaharah (bersuci) sebelum berdzikir (HR.Bukhari)
2. Berdzikir dengan Khusyuk (HR.Bukhari).
Wallaahu `Alam.
Semoga bermanfaat
Amiin……….


Tidak ada komentar:

Posting Komentar